1
CUSTOM ROM KITKAT V2 ANDROMAX U2
Posted by jujur
on
4:16 AM
Akhirnya keluar update’an Custom ROM Kitkat, sekarang sudah versi kedua untuk Andromax U2. Custom ROM ini dikembangkan oleh Andy Anie. Thanks buat developernya..
Tambahan:
- Camera+
- Galery+
- Google Play Music
- Titanium Backup Pro
- Rotex
- DLL
Download di S I N I
Cara Instal:
- Reboot to CWM
- Wipe data
- Wipe cache
- Instal zip Kitkat V2
- Reboot
- Setelah reboot masuk ke pengaturan
- Aktifkan opsi pengembangan
- Lalu pilih skala animasi jendela jadi’n .5x
- Skala animasi transisi .5x
- Skala animasi transisi .5x
- Reboot
oke sampai sini semua sudah berhasil. saya akan bantu anda semua agar HH anda lebih smooth lagi.
Sekarang cara membuat status bar transparan…
- Langsung download Xposed dan Gravity Box
- Oke setelah download instal dua-duanya
- Masuk ke Xposed Instraler pilih Framework
- Instal Update
- Pilih module
- Ceklis tuk gravity box
- Reboot.
Oke Setelah Reboot :
- Langsung masuk ke Gravity Box
- Pilih Manajemen Transparansi
- Geser semua ke sebelah kanan sampai 100%
- Lalu pilik tweak daya
- Ceklis tuh yg paling atas.
- Reboot.
SUKSES